MERUBAH FAVICON PADA BLOG
MERUBAH FAVICON PADA BLOG
apa kabar semua nya? semoga pada baik-baik aja ,mengenai salam diatas jika ada yg bertanya "kok salam nya panjang amat yaa?"karna salam itu adalah doa apakah kita biasa menulis nya dengan "askum" yang tiada maknanya sama sekali .
Oke sekarang waktu yang tepat nih untuk posting artikel, mumpung libur panjang :D .
pada artikel kali ini kita akan melakukan editisasi / merubah favicon pada blog ,pasti ada yang belum tau yaa apa itu favicon?
favicon itu lambang atau logo yang berada pada title alamat blog kita ,masih pada bingung? ok kalo gitu kalian liat aja gambar dibawah:
1.pertama silakan masuk akun blogger kalian ,jika sudah silakan klik menu tata letak tepat di atas m enu template .
2.jika sudah masuk ke menu tata letak ,selanjutnya pilih favicon lalu klik edit.
3.maka akan muncul jendela wizard seperti gambar dibawah ini,kalian tinggal klik browser untuk memilih gambar yang ingin kalian tempel sebagai favicon nya.setelah itu tinggal simpan dan lihat hasilnya.
terimakasih sudah berkunjung , baca juga yaa MERUBAH TEMPLATES BLOG.wasalamualykum warahmatullahhi wabarakatuh.




0 comments :
Post a Comment